Brankas Infinity 2021
Brankas Infinity 2021 adalah jenis brankas kelas berat yang termasuk dalam kategori brankas tahan api dan brankas tahan bongkar ( Fire Safes dan Burglar Safes ). Brankas Infinity safe sendiri merupakan Brankas merk lokal yang sudah terbukti kualitasnya dalam hal kekuatan dan ketahanannya sebagai lemari penyimpanan besi.
Mengapa Brankas Infinity bisa disebut sebagai salah satu brankas yang cukup baik? Ya, walaupun tidak mungkin memiliki kualitas seperti merk Chubb Safes yang sudah memiliki sertifikat standard Eropa, namun Brankas Infinity sudah cukup untuk dimiliki oleh beberapa kalangan untuk digunakan sebagai sarana penyimpanan yang aman. Hal itu bisa dilihat dari keunggulan Brannkas Infinity itu sendiri. Berikut keunggulan dari Brankas Infinity :
- Memiliki Berat diatas 200 Kg ( memaksimalkan brankas agar brankas susah diangkat sehingga mencegah brankas untuk tidk mungkin dibawa oleh pencuri )
- Brankas tidak memiliki kaki / roda ( body brankas menempel pada lantai ) sehingga membuat brankas infinity lebih susah untuk diangkat maupun digeser.
- Ketebalan bibir pintu brankas 4 cm hingga 7 cm yang membuat brankas infinity susah untuk dicongkel baik dengan linggis sekalipun.
- Engsel Besar tahan gergaji yang membuat brankas infinity ini susah untuk dibobol dari segala arah.
- Sistem hampa udara yang dimiliki brankas infinity memaksimalkan kekuatannya untuk tahan terhadap bahaya kebakaran.
- Slot pengunci yang terdapat pada setiap sisi pintu brankas ( atas, bawah dan samping ) membuat pengamanan pintu brankas menjadi lebih kokoh.
- Kunci Pengaman pada brankas infinity menggunakan Kunci Kombinasi Putar 3 Roda yang bisa dirubah nomor kombinasinya hingga 3 nomor kombinasi.
- Terdapat kunci sentral yang lebih memaksimalkan pengamanan / penguncian brankas.
- Tebal Body diatas 4 cm juga membuat brankas ini semakin kokoh terhadap bahaya kebakaran dan pembobolan paksa.
- Adanya garansi 5 tahun pada kunci kombinasinya semakin membuat anda nyaman memakai brankas infinity.
Dari beberapa keunggulan brankas inifnity diatas maka bisa dikatakan Brankas Infinity sudah cukup aman dan nyaman untuk dimiliki dalam hal penyimpanan barang barang berharga. Brankas Infinity adalah brankas tahan api dan tahan bongkar yang cukup baik untuk kebutuhan pribadi, perkantoran, toko maupun instansi pemerintahan, dll.
Harga Brankas Infinity 2021 sangatlah terjangkau. Untuk Jenis Brankas kelas berat yang merupakan kategori brankas tahan api dan brankas tahan bongkar seperti ini, brankas infinity hanya dibanderol senilai Rp. 5.600.000 hingga Rp. 27.000.000. Semua tergantung ukuran brankas karena brankas inifinity memiliki ukuran beragam, dari tinggi 55 cm hingga 180 cm.
Untuk detail harga dan spesifikasi brankas, anda bisa menghubungi customer service Brankas Infinity Safe di :
Call/ Whatsapp : 0812 3454 1362
Kantor : Jl. Jetis Kulon X no.50A Surabaya 60243
Showroom : Maspion Square IT Blok E – 32 Jl. Achmad Yani no. 73 Margorejo – Surabaya
Admin Brankas Infinity Safe